untuk memenuhi tugas: media dan teknologi (resum)



A.      MEDIA DAN TEKNOLOGI PEMBELAJARAN
·         Pengertian Media
Media merupakan alat atau sarana yang mendukung untuk terjadinya proses pembelajaran dengan efektif dan efesien.
·         Pengertian Teknologi
Teknologi merupakan ilmu yang berguna untuk memahami cara penggunaan media atau menemukan media.
·         Pengertian Pembelajaran
Pembelajaran merupakan interakasi yang di lakukan oleh pendidik dan peserta didik yang di lakukan secara sadar.

B.       TIPS MEMBUAT MEDIA PRESENTASI (POWER POINT)
1.      Background/Templete
-          Sederhana
-          Kontras
-          Konsisten
2.      Jenis dan Besar Huruf (Font)
-          Konsisten, sederhana, dan jelas   - 22 pt untuk sub sub judul
-          Besar huruf minimal 18 pt           - dst
-          32 pt untuk judul                                     - Hindari penggunaan huruf kapital
-          28 pt untuk sub judul                   - Hindari penggunaan huruf  yang rumit
* Jenis huruf yang tidak di anjurkan                        * Jenis huruf yang di anjurkan
-          Times new roman                                     -Arial                
-          Courier                                                     -Tahoma
-          Courier new                                             -Arial Black
* Maksimal kata dalam satu slide
-          25 kata
3.      Bullet
-          Konsisten
-          Gunakan tidak lebih dari6 bullet dalam satu slide
4.      Warna (Patokan warna kontras: Merah vs Biru, Kuning vs Hijau, Merah vs Hijau, Kuning vs Merah Muda)
5.      Menggunakan Visualisasi (gambar, animasi, audio, video dan lain-lain)

C.      TEORI GENERASI
1.         Generasi Babyboomers (1946-1964) Afektif Oriented
2.         Generasi X (1965-1984) Teaching Oriented
3.         Generasi Y (1985-2000) Student Oriented
4.         Generasi Z (2001-2010) PAIKEM
5.         Generasi Alpha (2011-2025) Student Center Oriented
Peserta didik membutuhkan pembelajaran yang sesuai dengan generasinya (Taufik Ridwan) 

D.      WEBSITE PENDIDIKAN
1.      http://ilma95.net
2.      http://waqfeya.com

Jika mencari sumber/referensi, maka kunjungi alamat google scholar atau google cendikia






















Penulis : Unknown ~ Sebuah blog yang menyediakan berbagai macam informasi

Artikel untuk memenuhi tugas: media dan teknologi (resum) ini dipublish oleh Unknown pada hari Rabu, 07 Desember 2016. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.Terimakasih atas kunjungan Anda silahkan tinggalkan komentar.sudah ada 1komentar: di postingan untuk memenuhi tugas: media dan teknologi (resum)
 

1 komentar:

  1. A look at the best virtual casinos in the Netherlands - JTM Hub
    A look at หาเงินออนไลน์ the best virtual casinos 성남 출장샵 in the Netherlands 영천 출장샵 - JTM Hub. Discover the 전라북도 출장샵 best 영천 출장마사지 virtual casinos in the Netherlands - JTM Hub.

    BalasHapus